Infinitely Yours - Orizuka


Judul         : Infinitely Yours
Pengarang : Orizuka
Sinopsis     : 


Orang bilang, pertemuan pertama selalu kebetulan. Tapi, bagaimana caramu menjelaskan pertemuan-pertemuan kita selanjutnya? Apakah Tuhan campur tangan di dalamnya?

Kita bukanlah dua garis yang tak sengaja bertabrakan. Sekeras apa pun usaha kita berdua, saling menjauhkan diri—dan menjauhkan hati—pada akhirnya akan bertemu kembali.

Kau tak percaya takdir, aku pun tidak. Karenanya, hanya ada satu cara untuk membuktikannya....

Kau, aku, dan perjalanan ini.


..

Resensi     :







“Kocak! Wajib dibaca dan dikoleksi Kpoppers maupun non-Kpoppers supaya lebih mengenal Korea! Jjang!” - Edwin Joo, head admin of http://KoreanUpdates.com


“Di bawah sihir romantisme Korea, dua kepribadian berbeda bertualang bersama. A very funny yet entertaining love story!” - Lia Indra Andriana, penulis SeoulMate


..

Novel ini menceritakan tentang seorang cewek bernama jingga yang akan mengikuti tour di Korea, namun dia bertemu dengan seorang cowok yang menghancurkan pspnya di bandara. Tenyata cowok tersebut adalah pasangannya saat tour ke korea nanti . Dia bernama Narayan Sadewa . Tujuan jingga mengikuti tour ke korea adalah bertemu dengan pemandu wisata yang ia cintai semenjak mengikuti tour yang sama tahun lalu. Sedangkan Rayan ingin bertemu dengan mantan pacarnya mariska, yang tiba tiba saja memutuskan hubungannya dengan rayan dan akan segera menikah dengan pria korea.

Jingga yang sangat menyukai korea berbanding terbalik dengan Rayan yang lebih menyukai negaranya sendiri daripada Korea, salah satu penyebab dia tidak terlalu menyukai korea adalah karna korea yang menyebabkan mariska memutuskan hubungannya. Demi menemani Rayan mencari tahu keberadaan Mariska, Jingga harus merelakan tour bersama pemandu wisata pujaannya. Namun selama itu juga mereka merasakan ada benih benih cinta yang tumbuh diantara mereka. Namun karna rayan terlalu egois, sinis ia tidak mau mengakuinya. Hingga jingga pun akhirnya jingga lebih dekat dengan pemandu wisata. Namun pada akhirnya mereka akan bersatu kembali tepat setelah 100 hari mereka selesai tour tersebut...
..
Thanks for reading! Please leave any comment in this site or in my twitter account @IndhaNrfh or in my facebook account : Indah Nur Afiah

posted under |

0 comments:

Post a Comment

Newer Post Older Post Home

Viewers :)

Powered by Blogger.
Kadang suatu hal lebih baik jika ditulis, daripada diungkapkan secara langsung ..

Join with me on Plurk!

Followers


Recent Comments